Itikad Baik Para Pihak Sebagai Titik Berangkat Penanganan Konflik Agraria dan Kekayaan Alam
27 Oktober 2023Itikad baik para pihak menjadi modal utama dan paling mendasar dalam penanganan konflik lahan dan kekayaan alam. Bagaimana itikad baik muncul dari para pihak? Bagaimana pihak independen yang membantu menangani konflik dapat membangun, menjaga dan mendayagunakan itikad baik para pihak tersebut? Inilah beberapa pertanyaan yang akan dibahas dalam diskusi multistakeholder TM Share Volume 347 dalam tema “Itikad Baik Para Pihak Sebagai Titik Berangkat Penanganan Konflik Agraria dan Kekayaan Alam” bersama narasumber:
▪ Aditya Rahman – Community Engagement Goodhope
▪ Ery Damayanti – Mediator / Antropolog
▪ Ayuk Priyatin – Community organizer Yayasan Puter Indonesia
Moderator:
▪ Yosigara Prihandika – Conflict Resolution Unit (CRU)
Diskusi ini akan berlangsung pada:
Hari Sabtu, 28 Oktober 2023.
Pukul 10.00-12.00 WIB/11.00-13.00 WITA/12.00-14.00 WIT
Link Registrasi: https://bit.ly/RegTMShareVol347
ZOOM ID Meeting: 838 3851 7042
Fasilitas:
▪ E-sertifikat
▪ Kuis Berhadiah
▪ Free